BAB 1 Irma Magfirah
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 2 Irma Magfirah
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 3 Irma Magfirah
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 4 Irma Magfirah
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 5 Irma Magfirah
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
PUSTAKA Irma Magfirah
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan
PT XYZ merupakan perusahaan tambang tembaga emas yang menambang
Tambang BJ sejak tahun 2000. Pada tahun 2020, Tambang BJ PT XYZ mengalami
kemajuan sekuen penambangan sehingga menyebabkan perubahan luas bukaan
lahan yang berpengaruh terhadap kuantitas air yang perlu dikelola di Zona BS. Zona
BS ialah bagian dari area Tambang BJ yang berlokasi di Utara-Barat Laut Pit
Tambang BJ, yang beban volume airnya dialirkan secara gravitasi menuju kolam
ST. Bukaan lahan Tambang BJ terdiri atas beberapa komponen area, yaitu daerah
belum terganggu (jungle area), telah terganggu (unreclaimed area), dan telah
direklamasi (reclaimed area). Masing-masing komponen area memiliki perilaku
koefisien limpasan yang berbeda sehingga menghasilkan kuantitas air yang berbeda
pula. Salah satu isu yang mungkin terjadi ialah kondisi curah hujan ekstrem yang
menyebabkan beban saluran pengalih hutan (diversion) ikut mengalir ke kolam ST
sehingga menambah beban volume akibat adanya overflow. Oleh karena itu,
diperlukan analisis terhadap perubahan komposisi luas area bukaan lahan dan
pengaruh diversion wilayah hutan terhadap beban volume di Zona BS.
Hasil penelitian menunjukkan persentase perubahan beban volume akibat
perubahan komposisi luas area limpasan sebesar rata-rata 2,01%. Hasil itu
menunjukkan bahwa perubahan komposisi luas area limpasan di Zona BS
sepanjang tahun 2023–2028 tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap
beban volume di Zona BS. Meskipun demikian, terdapat tren peningkatan beban
volume rata-rata 0,55% tiap tahun. Beban diversion memberikan pengaruh
signifikan terhadap beban volume di Zona BS, yaitu meningkatkan beban volume
sebesar rata-rata 25,5% dari total beban volume tanpa beban diversion.