COVER Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 1 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 2 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 3 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 4 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 5 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 6 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 7 Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
PUSTAKA Achmad Mawardi Nur El Fayed
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Seiring berkembangnya perdagangan global, negara di dunia berlomba-lomba
untuk mendapatkan keuntungan terbesar dengan membangun infrastruktur darat
dan laut. Salah satunya adalah Thailand yang berencana membangun Terusan Kra
agar kapal laut yang berlayar dari Samudera Hindia dapat langsung ke Teluk
Thailand, begitupun sebaliknya. Rencana ini tentu dapat mengancam pelabuhan
peti kemas internasional Malaysia dan Singapura karena akan memotong jalur
pelayaran Selat Malaka. Namun, rencana tersebut dapat dimanfaatkan oleh
Indonesia dengan menyiapkan pelabuhan pengganti Malaysia dan Singapura. Salah
satu pelabuhan yang berpotensi untuk dipersiapkan adalah Pelabuhan Peti Kemas
Krueng Geukueh di Lhokseumawe, Provinsi Aceh. Pelabuhan ini berlokasi di
daerah Kawasan Ekonomi Khusus yang terletak di dekat pintu masuk Terusan Kra
dan langsung berhadapan dengan laut dalam di Selat Malaka. Pada pengerjaan tugas
akhir ini, akan dilakukan analisis kebutuhan dan analisis layout pengembangan
Pelabuhan Peti Kemas Internasional Krueng Geukueh, yang mana dilakukan atas
dasar aspek kebutuhan infrastruktur dan superstruktur pelabuhan, keamanan
pelayaran dan kegiatan bongkar muat kapal, dan biaya pembangunan. Aspek
infrastruktur dan superstruktur akan menghasilkan layout awal fasilitas darat dan
laut pelabuhan. Selanjutnya aspek keamanan kegiatan bongkar muat akan ditinjau
dari kondisi hidrodinamika, yaitu gelombang dan arus yang dimodelkan
menggunakan perangkat lunak Delft3D.