2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-COVER.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-BAB 1.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-BAB 2.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-BAB 3.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-BAB 4.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-BAB 5.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-BAB 6.pdf
2008 TA PP RONALD AUGUSTINUS PENALOSA 1-PUSTAKA.pdf
NoteBOX adalah sebuah layanan pesan terpadu yang dapat memadukan berbagai jenis pesan sehingga pesan-pesan tersebut dapat saling berkomunikasi. Pesan-pesan tersebut dapat berhubungan dengan NoteBOX melalui gateway yang mewakilinya. Contoh gateway yang telah ada yaitu SMS dan EMail serta Web. Selain itu NoteBOX pun memiliki beberapa jenis layanan yang dapat diakses seperti misalnya mesin pencari. Pada tugas akhir ini akan dikembangkan sebuah aplikasi yang diberi nama NoteBOXMobile yang berfungsi untuk melakukan pengiriman pesan terhadap sistem NoteBOX. NoteBOXMobile dirancang untuk dapat berjalan diatas sebuah telepon genggam. Hal ini dimaksudkan agar penetrasi pengguna NoteBOX dapat semakin beragam mengingat tingginya pengguna telepon genggam di Indonesia. Selain aplikasi utama dalam tugas akhir ini pun dikembangkan sebuah simulator para pengguna NoteBOX sebelum menginstall aplikasi NoteBOXMobile dapat mencoba fungsionalitas dari NoteBOXMobile Perancangan aplikasi ini melibatkan desain interaksi yang khusus untuk interaksi pada telepon genggam. Hal ini diperlukan mengingat adanya perbedaan interaksi antara penggunaan telepon genggam dengan komputer desktop pada umumnya. Sehingga implementasi dari aplikasi ini akan menggunakan sebuah desain interaksi yang dirancang agar pengguna dapat secepat mungkin melaksanakan tugasnya dengan menggunakan telepon genggam. . Aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan J2ME dan untuk pengembangan simulator telah menggunakan AJAX. Penggunaan tipe navigasi dan pilihan yang sesuai pun telah membuat aplikasi ini cukup nyaman digunakan oleh pengguna.