COVER Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor BAB1 Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor BAB2 Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor BAB3 Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor BAB4 Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor BAB5 Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor PUSTAKA Endah Nur Endah
PUBLIC Latifa Noor
Salah satu cara yang efektif untuk menangani limbah cair yang mengandung ion logam berat adalah pemisahan menggunakan membran. Dalam penelitian ini, dilakukan pembuatan dua jenis membran keramik alumina-bentonit dengan menggunakan dua macam pengikat (binder), yaitu PMMA dan CMC. Membran dibuat dengan sintering pada suhu optimum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa suhu sintering optimum green bodies membran keramik alumina-bentonit dengan pengikat PMMA adalah 1250°C sedangkan alumina-bentonit dengan pengikat CMC adalah 1100°C. Adapun karakterisasi terhadap membran yang dihasilkan meliputi uji permeabilitas dan permselektivitas membran dalam pemisahan ion logam berat kadmium (II) dan kromium (VI), analisis morfologi membran dengan SEM, dan analisis struktur membran dengan XRD.