Shafira Winter Pratiwi [17218016]
Terbatas  Noor Pujiati.,S.Sos
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Noor Pujiati.,S.Sos
» Gedung UPT Perpustakaan
Penelitian ini melakukan eksplorasi tekstur dengan adaptasi elemen visual dari
infeksi otak Cordyceps yang ada dalam video game “The Last of Us”.
Memanfaatkan unsur visual dari karakter yang terinfeksi Cordyceps, seperti
Stalker, Bloater, dan Rat King, yang menjadi inspirasi dalam desain karya. Metode
penelitian yang digunakan yakni observasi karakter, manipulasi tekstil, dan proses
perancangan. Pengumpulan data dilakukan melalui studi literatur dan observasi
secara langsung. Kemudian teknik perancangan dilakukan dengan melakukan
eksplorasi moodboard, skema warna, dan desain look. Penelitian ini
menggabungkan teknik manipulasi tekstil dengan pendekatan visual untuk
menghasilkan produk fashion yang memiliki nilai estetika dan konsep yang kuat.
Penelitian ini menghasilkan 2 wearable art yang mewakili 2 fase Cordyceps yakni
Bloater dan Rat King.