ABSTRAK Ridho Syifa Ezra Ibrahim
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Cover - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Bab 1 - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Bab 2 - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Bab 3 - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Bab 4 - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Bab 5 - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Pustaka - RIDHO SYIFA EZRA IBRAHIM
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas Irwan Sofiyan
» Gedung UPT Perpustakaan
Pengamatan hilal di Indonesia menjadi kegiatan yang memegang peranan
penting dalam menentukan awal bulan dalam kalender Islam. Kriteria visibilitas
hilal, seperti elongasi dan ketebalan bulan, menjadi faktor kunci dalam
menentukan apakah bulan baru dapat terlihat dengan mata telanjang.
Penelitian ini membahas proses produksi baffle sederhana sebagai alat bantu
pada komposisi instrumen pengamatan hilal. Baffle, berupa tabung atau
kerucut, memiliki peran utama dalam meminimalkan straylight yang dapat
memengaruhi kualitas pengamatan. Dengan menggunakan baffle, pengamat
dapat meningkatkan kontras dan kejelasan pengamatan, terutama saat kondisi
cahaya latar belakang dari Matahari masih terlihat di langit.
Penelitian ini juga mencoba mengembangkan baffle yang lebih sederhana
dan terjangkau untuk membantu pengamat hilal amatir meningkatkan kualitas
pengamatannya. Baffle sederhana yang diproduksi menggunakan bahan
kertas manila doff berwarna hitam dengan selongsong dari pipa PVC yang
dicat hitam pada permukaan dalamnya. Hasil dari pengamatan di studio
menunjukan kemampuan dari baffle yang diproduksi dapat membantu meningkatkan
kontras pengamatan yang terganggu oleh straylight.