BAB 1 Abdullah Almasyhur
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 2 Abdullah Almasyhur
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 3 Abdullah Almasyhur
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 4 Abdullah Almasyhur
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 5 Abdullah Almasyhur
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  Alice Diniarti
» Gedung UPT Perpustakaan
Mikroalga memiliki kemampuan pertumbuhan yang cepat dan relatif tidak
membutuhkan lahan yang luas untuk kultivasinya. Pada penelitian ini dilakukan
kultivasi mikroalga Chlorella vulgaris secara monokultur dan dalam kultur
campuran dengan Scenedesmus sp. dalam Vertical Tank Reactor skala 20 L pada
medium limbah anaerobically digested dairy manure waste (ADDMW), dengan
pembanding medium Walne. Pada perlakuan kultur campuran, volume kultur
C.vulgaris tiga kali lebih banyak dari volume kultur Scenedesmus sp. (3C:1S).
Kultur diamati selama 7 hari. Hasil yang didapat pada penelitian ini berupa laju
pertumbuhan spesifik terbesar dihasilkan pada perlakuan C. vulgaris dengan
medium Walne sebesar 0,407 hari-1. Persentase reduksi nitrat tertinggi dihasilkan
pada kultur campuran dengan medium Walne sebesar 70,3% dan laju reduksi nitrat
tertinggi dihasilkan pada perlakuan C.vulgaris dengan medium ADDMW sebesar
0,601 ppm hari-1. Persentase reduksi amonium tertinggi dihasilkan pada kultur
campuran dengan medium walne sebesar 67,9% dan laju reduksi amonium
dihasilkan pada kultur campuran pada medium walne dengan laju 0,181 ppm hari-
1. Dari hasil yang didapatkan, secara garis besar pemberian medium Walne
menunjukkan hasil yang lebih baik dibandingkan dengan pemberian medium
ADDMW. Kondisi monokultur menunjukkan laju spesifik yang lebih besar
dibandingkan dengan kultur campuran. Perlu dilakukan optimasi untuk penerapan
kultur campuran dan pemberian medium ADDMW. Seperti kultur campuran
dilakukan dengan ratio jumlah sel antar spesies dan pre-treatment pada medium
ADDMW dilakukan lebih optimal.