COVER Aulia Putri Sobandi
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 1 Aulia Putri Sobandi
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 2 Aulia Putri Sobandi
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 3 Aulia Putri Sobandi
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
BAB 4 Aulia Putri Sobandi
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
PUSTAKA Aulia Putri Sobandi
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Terbatas  yana mulyana
» Gedung UPT Perpustakaan
Obesitas dan kelebihan berat badan merupakan suatu keadaan ketika terjadi ketidakseimbangan
antara asupan energi dan pengeluaran energi dari waktu ke waktu sehingga meningkatkan
penyimpanan energi. Saat ini terdapat beberapa obat untuk mengobati obesitas, namun terdapat
batas pemakaian jangka panjang karena efek samping yang berbahaya. Beberapa studi melaporkan
tumbuhan herbal berefektif untuk pengobatan obesitas. Studi literatur ini ditujukan untuk
pengumpulan data tumbuhan herbal Indonesia yang dilaporkan dalam sepuluh tahun terakhir
menggunakan mesin pencari Google Scholar dan Pubmed dengan aktivitas antiobesitas yang terbukti
secara praklinik maupun klinik serta berpotensi untuk menjadi obat alternatif dari orlistat. Jurnal
diseleksi melalui kriteria inklusi yaitu jurnal Internasional maupun nasional, dengan bahasa indonesia
atau bahasa inggris, jurnal dipublikasikan dalam waktu 10 tahun terakhir, full text atau free full text.
Kriteria eksklusi yang digunakan yaitu tumbuhan tidak dibudidayakan di Indonesia, berupa isolat atau
efek berupa kombinasi dari beberapa tumbuhan herbal. Dari hasil penelurusan dipilih 30 tumbuhan
herbal dari 20 Famili yang berefek sebagai penurun berat badan atau antiobesitas yaitu: Allium cepa
L., Allium fistulosum L., Allium sativum L., Aloe vera (L.) Burm. f., Annona muricata L., Anredera
cordifolia (Ten.) Steenis., Camellia sinensis (L.) Kuntze., Chrysanthemum morifolium Ramat., Coffea
Arabica L., Cosmos caudatus Kunth., Crocus sativus L., Curcuma longa L., Eleutherine bulbosa (Mill.)
Urb., Ficus carica L., Foeniculum vulgare Mill., Garcinia mangostana L., Glycine max (L.) Merr.,
Glycyrrhiza glabra L., Hibiscus sabdariffa L., Momordica charantia L., Morinda citrifolia L., Morus alba
L., Myristica fragrans Houtt., Nelumbo nucifera Gaertn., Oryza sativa L., Phaseolus vulgaris L., Sauropus
androgynus (L.) Merr., Syzygium aromaticum (L.) Merr & Perry., Tamarindus indica L., Zingiber
officinale Roscoe. Efek farmakologis ditunjukan melalui senyawa –senyawa melalui beberapa
mekanisme. Dari 30 tumbuhan, hanya 13 tumbuhan yang telah melalui uji klinik. Didapatkan beberapa
tumbuhan herbal yang dapat direkomendasikan untuk uji lebih lanjut dengan melihat parameter
dosis, durasi, dan desain uji. Hasil membuktikan bahwa ekstrak Zingiber officinale Roscoe dan Crocus
sativus L dapat menurunkan berat badan dalam waktu yang singkat dan dosis yang rendah tanpa
memberikan efek samping.