digilib@itb.ac.id +62 812 2508 8800

ABSTRAK Evan Akbar Hanif
PUBLIC Open In Flip Book Dwi Ary Fuziastuti

Dalam projek ini dipelajari pemodelan matematika menggunakan persamaan diferensial sebagai contoh penerapan matermatika agar siswa termotivasi dalam mempelajari matematika. Persamaan diferensial yang digunakan dalam projek ini adalah persamaan diferensial biasa dan persamaan diferensial dengan waktu tunda. Lebih lanjut, tundaan yang dipelajari dibedakan antara tundaan diskrit dan tundaan kontinu. Dalam projek ini juga dipelajari penerapan-penerapan persamaan diferensial tersebut dalam pemodelan matematika terkait pertumbuhan, peluruhan eksponensial, serta model logistik.