2009 TA PP HERYANTO 1-COVER.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-BAB 1.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-BAB 2.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-BAB 3.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-BAB 4.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-BAB 5.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-BAB 6.pdf
2009 TA PP HERYANTO 1-PUSTAKA.pdf
Tugas akhir ini akan membahas bagaimana cara menangani kendala transaksi basis data pada jaringan mobile dengan cara membuat library atau API pada platform mobile Android yang mendukung persistent database connection terhadap DBMS MySQL. Persistent database connection adalah koneksi basis data yang mampu melanjutkan transaksi dalam keadaan terputus. Untuk mengembangkannya, telah dikaji dua buah solusi, namun solusi yang diimplementasikan hanya solusi menggunakan API JDBC Android. Solusi ini selain memerlukan pembangunan library di client, juga memerlukan modifikasi DBMS MySQL.