digilib@itb.ac.id +62 812 2508 8800

2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-COVER.pdf


2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-BAB 1.pdf

2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-BAB 2.pdf

2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-BAB 3.pdf

2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-BAB 4.pdf

2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-BAB 5.pdf

2007 TA PP MUHAMAD MUHLIS 1-PUSTAKA.pdf

Penyatuan jaringan suara dan data telah menjadi suatu momentum dalam beberapa tahun ini. Pengintegrasian suara dan data dilakukan dalam usaha untuk menekan biaya komunikasi agar menjadi murah atau memiliki daya kompetitif.Di internet, aplikasi popular cenderung akan menjadi popular target oleh para attacker. Protokol jaringan, operating systems, web browsers, email klien dan aplikasi lainnya merupakan contoh sasaran utama attacker. VoIP yang ada saat ini akan menjadi target utama para attacker di masa mendatang, sebanding dengan semakin berkembang dan popularnya VoIP. Karena VoIP menggunakan protokol internet dan komputer dalam komunikasinya, maka resiko-resiko yang ada pada internet saat ini akan diwariskan pada jaringan VoIP.Oleh karena itu, pada tugas akhir ini akan dibahas suatu analisis yang dapat digunakan untuk menghadapi resiko-resiko yang ada pada jaringan VoIP. Analisis yang digunakan berupa pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Secara umum, variabel yang menentukan level resiko adalah threat dan vulnerability.Untuk mengurangi level resiko yang telah diperkirakan, diimplementasikan safeguard. Hasil dari penelitian ini adalah level resiko pada jaringan VoIP, yang ditentukan baik itu secara kualitatif maupun kuantitatif.