digilib@itb.ac.id +62 812 2508 8800


BAB 1 Muhammad Fauzan Hafidz
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan

BAB 2 Muhammad Fauzan Hafidz
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan

BAB 3 Muhammad Fauzan Hafidz
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan

BAB 4 Muhammad Fauzan Hafidz
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan

BAB 5 Muhammad Fauzan Hafidz
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan

PUSTAKA Muhammad Fauzan Hafidz
Terbatas  Resti Andriani
» Gedung UPT Perpustakaan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio lebar terhadap tinggi pada kekuatan pilar batubara melalui suatu pemodelan secara numerik dengan metode beda hingga (FDM) pada perangkat lunak FLAC 2D. Kekuatan pilar dapat diketahui dari hasil kurva tegangan-regangan aksial. Pilar dimodelkan dengan tinggi yang tetap sebesar 5 meter dengan lebar yang bervariasi dari 2.5 meter, 5 meter, 10 meter, dan 15 meter. Titik- titik (nodes) teratas dari pilar ditekan dengan kecepatan konstan 10-5 m/s sehingga menimbulkan efek pembebanan. Hasil penelitian menunjukkan semakin besar rasio lebar terhadap tinggi pilar maka kekuatan pilar akan meningkat karena adanya confinement effect akibat dari tegangan pemampatan pada inti pilar.