digilib@itb.ac.id +62 812 2508 8800

1992 TS PP ACHMAD HUSEN 1-COVER.pdf

File tidak tersedia

1992 TS PP ACHMAD HUSEN 1-BAB1.pdf
File tidak tersedia

1992 TS PP ACHMAD HUSEN 1-BAB2.pdf
File tidak tersedia

1992 TS PP ACHMAD HUSEN 1-BAB3.pdf
File tidak tersedia

1992 TS PP ACHMAD HUSEN 1-BAB4.pdf
File tidak tersedia

1992 TS PP ACHMAD HUSEN 1-PUSTAKA.pdf
File tidak tersedia

Abstrak: Perkembangan pemakaian material komposit dalam industri semakin meningkat, sementara sifat-sifat berbagai material komposit belum semuanya diketahui sehinggga menjadi kendala bagi penerapannya. Penelitian ini dimaksudkan untuk mencari salah satu sifat mekanik material komposit, yaitu penentuan modulus geser di dalam bidang G12 dan di luar bidang G19. Pengujian ini dilakukan pada spesimen berbentuk pelat segi empat dengan memberi beban torsi, agar tejadi deformasi berupa puntiran dan geseran. Penentuan sudut puntir dilakukan dengan cara mengukur regangan permukaan dan regangan sisi pada pusat spesimen, karena nilai-nilai tersebut tidak sensitif terhadap pengaruh pemegang. Persamaan-persamaan yang dipakai didasarkan pada teori yang dikembangkan oleh TSAI dan DANIEL. Bila TSAI dan DANIEL hanya memakai material jenis unidirectional, maka pada penelitian ini digunakan material jenis fabrics dari bahan glass epoxy. Hasil pengujian ini menunjukan bahwa modulus geser yang diperoleh tidak dipengaruhi oleh pemegang dan panjang spesimen yang berbeda.