1994 TS PP SUDARSID 1-COVER.pdf
Pages from 1994 TS PP SUDARSID 1-BAB1.pdf
Pages from 1994 TS PP SUDARSID 1-BAB2.pdf
Pages from 1994 TS PP SUDARSID 1-BAB3.pdf
Pages from 1994 TS PP SUDARSID 1-BAB4.pdf
Pages from 1994 TS PP SUDARSID 1-BAB5.pdf
Pages from 1994 TS PP SUDARSID 1-BAB6.pdf
1994 TS PP SUDARSID 1-PUSTAKA.pdf
Abstrak:
Lempung yang menjadi objek penelitian ini berasal dari jalur jalan tol padaleunyi KM 42 Bandung. Tanah tergolong lempung berplastisitas sedang dengan batas cair sebesar 49,50 persen. Berdasarkan sistem klasifikasi AASTHO, tanah termasuk jenis kelompok A-7-6, sedangkan sistem klasifikasi USCS menunjukkan bahwa tanah tergolong kelompok CL yang bermineral Illite.